Author name: Forum Zakat

sound of freedom konser amal

Sound of Freedom, Konser Amal untuk Suarakan Kemanusiaan di Palestina Berlangsung Meriah

Forum Zakat – Konser amal yang bertujuan untuk mengangkat isu kemanusiaan di Palestina sukses digelar pada Minggu, 29 Desember 2024. Acara ini dimeriahkan oleh penampilan penyanyi terkenal seperti Opick, Feby Putri, Izzatul Islam, Hivi, dan Hedi Yunus. Kehadiran deretan penyanyi tersebut memberikan semangat dan energi bermakna bagi kemanusiaan dan kebebasan di Palestina. Tidak hanya lagu …

Sound of Freedom, Konser Amal untuk Suarakan Kemanusiaan di Palestina Berlangsung Meriah Selengkapnya »

pengukuran dampak program

Pengukuran Dampak untuk Peningkatan Program, Kelas Bimbel Amil Zakat Batch 8 Ajak Refleksi Akhir Tahun 2024

Forum Zakat – Sekolah Amil Indonesia menutup akhir tahun 2024 dengan momen refleksi yang penting bagi para amil lembaga zakat. Dalam rangka meningkatkan dampak program Zakat, Infak, dan Sedekah (ZIS) di tahun 2025, Sekolah Amil Indonesia mengadakan Kelas Bimbel Amil Zakat Batch 8 yang dilaksanakan pada Selasa, 31 Desember 2024, secara daring. Kelas ini bertujuan …

Pengukuran Dampak untuk Peningkatan Program, Kelas Bimbel Amil Zakat Batch 8 Ajak Refleksi Akhir Tahun 2024 Selengkapnya »

laznas dewan da'wah RUMAH layak huni untuk mualaf

Kolaborasi LAZNAS Dewan Da’wah dan BSI Maslahat Resmikan Lima Rumah Layak Huni untuk Mualaf di Kampung Oe Ue, NTT

Forum Zakat – Alhamdulillah, pada Jum’at, 20 Desember 2024, LAZNAS Dewan Da’wah bersama BSI Maslahat meresmikan pembangunan lima (5) rumah layak huni untuk mualaf binaan di Kampung Oe Ue, Desa Mauleum, Kecamatan Amanuban Timur, Kabupaten Timor Tengah Selatan, Nusa Tenggara Timur (NTT). Kolaborasi ini merupakan bentuk perhatian nyata terhadap dakwah, khususnya untuk para mualaf yang …

Kolaborasi LAZNAS Dewan Da’wah dan BSI Maslahat Resmikan Lima Rumah Layak Huni untuk Mualaf di Kampung Oe Ue, NTT Selengkapnya »

jurus jitu fundraising ramadhan

Jurus Jitu Fundraising Ramadhan, Strategi Ampuh Maksimalkan Potensi Penghimpunan Zakat

Forum Zakat – Mendekati bulan Ramadhan, momentum yang penuh berkah ini menjadi waktu yang sangat tepat bagi lembaga zakat untuk meningkatkan kegiatan fundraising. Sekolah Amil Indonesia (SAI) mengajak para amil untuk mempersiapkan strategi terbaik agar dapat memaksimalkan potensi penghimpunan zakat, infak, dan sedekah (ZIS) di bulan yang penuh rahmat ini.  Ramadhan sebagai waktu yang sangat …

Jurus Jitu Fundraising Ramadhan, Strategi Ampuh Maksimalkan Potensi Penghimpunan Zakat Selengkapnya »

Sinerji foundation turki

Sinerji Foundation Turki Mengadakan Audiensi dengan Forum Zakat untuk Membangun Kolaborasi di Tahun 2025

Forum Zakat – Forum Zakat menerima audiensi dari Sinerji Foundation, sebuah lembaga kemanusiaan internasional yang berbasis di Istanbul, Turki, pada Selasa, 31 Desember 2024 melalui pertemuan daring. Forum Zakat diwakili oleh Ahmad Habiby, Project Manager Bidang Kolaborasi dan Sinergi yang menerima penjajakan potensi kerjasama dengan Sinerji Foundation. Sementara itu, Sinerji Foundation diwakili oleh tiga orang, …

Sinerji Foundation Turki Mengadakan Audiensi dengan Forum Zakat untuk Membangun Kolaborasi di Tahun 2025 Selengkapnya »

kunjungan alzis al washliyah

Alzis Al Washliyah Kunjungi Forum Zakat untuk Bergabung dan Meningkatkan Kualitas Lembaga Zakat

Forum Zakat – Forum Zakat menerima audiensi kunjungan dari Alzis Al Washliyah pada Kamis, 2 Januari 2025, bertempat di kantor Sekretariat Forum Zakat di Jakarta Selatan. Dalam kesempatan ini, Forum Zakat diwakili oleh Agus Budiyanto, Direktur Eksekutif, Fahrizal Amir, Kepala Sekolah Amil Indonesia, serta tim Project Manager dan Unit Layanan 2 FOZ. Kedatangan Alzis Al …

Alzis Al Washliyah Kunjungi Forum Zakat untuk Bergabung dan Meningkatkan Kualitas Lembaga Zakat Selengkapnya »

sinergi foundation tahun baru 2025

Sinergi Foundation Bawa Semangat dan Optimisme Baru untuk Tahun 2025 melalui Tema Tumbuh Lebih Baik

Forum Zakat – Sinergi Foundation membawa semangat dan optimisme baru tahun 2025. Semangat dan optimisme yang mengiringi pergantian tahun ini turut diresapi oleh Sinergi Foundation dalam membawa energi positif tersebut dihadirkan melalui tema baru yang diusung untuk menemani perjuangan tahun 2025, yakni Tumbuh Lebih Baik. Akar pemikiran yang kemudian memunculkan tema ini adalah hadirnya berbagai …

Sinergi Foundation Bawa Semangat dan Optimisme Baru untuk Tahun 2025 melalui Tema Tumbuh Lebih Baik Selengkapnya »

Rumah Zakat penyaluran bantuan guru ngaji

Rumah Zakat dan BUMD DKI Jakarta Gelar Penyerahan Bantuan Santunan untuk Guru Ngaji

Forum Zakat – Rumah Zakat bekerja sama dengan BUMD DKI Jakarta menggelar acara penyerahan bantuan santunan untuk para guru ngaji di Jakarta Selatan. Acara ini diselenggarakan dengan dukungan dari sejumlah BUMD, seperti PT Jakarta Industrial Estate Pulogadung (JIEP), PT Transjakarta, Perumda Pembangunan Sarana Jaya, PT Cemani Toka, PT Jamkrida Jakarta, serta Perumda Paljaya. Penyerahan bantuan …

Rumah Zakat dan BUMD DKI Jakarta Gelar Penyerahan Bantuan Santunan untuk Guru Ngaji Selengkapnya »

khitan massal DD Singgalang

Khitanan Massal Bagi Anak Yatim dan Dhuafa, Wujudkan Kebaikan untuk Sesama

Forum Zakat – Dalam rangka menumbuhkan kepedulian sosial, Yayasan Baitul Maal (YBM) PLN UP2B Sumatera Bagian Tengah (Sumbagteng) menggelar Khitanan Massal untuk anak-anak yatim dan dhuafa di Korong Batang Tapakih, Kecamatan Sintoga, Kabupaten Padang Pariaman pada Kamis (26/12/2024). Kegiatan ini diikuti oleh 50 anak yang menjadi peserta, dan dilaksanakan di Ruang Singkarak, PLN UP2B Sumbagteng. …

Khitanan Massal Bagi Anak Yatim dan Dhuafa, Wujudkan Kebaikan untuk Sesama Selengkapnya »

FGD Aman Berdaya

Perjuangkan Hak Pekerja Informal, BPJS Ketenagakerjaan dan Forum Zakat Lanjutkan Pembahasan Program “Aman Berdaya”

Forum Zakat – Forum Zakat dan BPJS Ketenagakerjaan kembali melanjutkan diskusi mengenai program jaminan sosial “Aman Berdaya” dalam Focus Group Discussion (FGD) bertajuk Optimalisasi Perlindungan Mustahiq, Pekerja Rentan, dan Pelaku UMKM Binaan Rumah BUMN pada Lembaga Zakat, yang diselenggarakan di Mega Kuningan, Jakarta Selatan, Senin (30/12/2024).  Program yang telah diluncurkan pada Juli 2024 di Sumatera …

Perjuangkan Hak Pekerja Informal, BPJS Ketenagakerjaan dan Forum Zakat Lanjutkan Pembahasan Program “Aman Berdaya” Selengkapnya »