sinergi foz

Banjir Bengkulu: 11 Lembaga Zakat Anggota FOZ Turunkan Bantuan

Hujan deras yang mengguyur Bengkulu dari Jumat (26/4) sore hingga Sabtu (27/4) pagi, menyebabkan  bencana banjir dan longsor yang terjadi di 9 kabupaten/kota di Provinsi Bengkulu yaitu di Kota Bengkulu, Kabupaten Bengkulu Tengah, Kabupaten Bengkulu Utara, Kabupaten Kepahiang, Kabupaten Rejang Lebong, Kabupaten Lebong, Kabupaten Seluma, Kabupaten Bengkulu Selatan, dan Kabupaten Kaur. Hingga Senin (29/4), Kepala …

Banjir Bengkulu: 11 Lembaga Zakat Anggota FOZ Turunkan Bantuan Selengkapnya »

Kerjasama FOZ dengan Bukalapak: Ini Keuntungan yang Didapat Anggota FOZ

Program kemitraan pemberdayaan ekonomi umat antara Forum Zakat (FOZ) bersama Bukalapak, yang sudah ditandatangani pada Jumat (29/3) lalu di kantor Bukalapak akan memberikan banyak keuntungan bagi Organisasi Pengelola Zakat (OPZ) anggota FOZ, khususnya dalam aspek penghimpunan dan pemberdayaan masyarakat. Dalam aspek penghimpunan, OPZ anggota FOZ akan memiliki kanal donasi khusus di website dan aplikasi Bukalapak. …

Kerjasama FOZ dengan Bukalapak: Ini Keuntungan yang Didapat Anggota FOZ Selengkapnya »

24 Anggota Forum Zakat Bantu Penyintas Banjir Sentani

Hujan deras yang terjadi pada tanggal 16 – 17 Maret 2019 dari pukul 19.00 s.d. 01.00 WIT, membuat banjir melanda Sentani Kabupaten Jayapura. Kerusakan dari banjir tersebut, diantaranya adalah rusaknya jembatan Doyo dan Kali Ular, Sekitar 150 rumah terendam di BTN Bintang Timur Sentani, dan Kerusakan 1 pesawat jenis twin otter di Lapangan Terbang Adventis …

24 Anggota Forum Zakat Bantu Penyintas Banjir Sentani Selengkapnya »

FOZ Sinergikan Gerakan Zakat dengan KNKS

Untuk mensinergikan gerakan zakat dengan berbagai lembaga keuangan syariah di Indonesia, Forum Zakat pada Rabu(20/2) bertemu dengan Ahmad Juwaini selaku Direktur Bidang Keuangan lnklusif, Dana Sosial Keagamaan dan Keuangan Mikro Syariah Komite Nasional Keuangan Syariah (KNKS). Dalam paparannya, Ahmad Juwaini yang juga Ketua Forum Zakat periode 2009-2012 mengatakan bahwa dipilihnya dirinya menjadi salah satu direktur …

FOZ Sinergikan Gerakan Zakat dengan KNKS Selengkapnya »