LAZDAI Lampung Salurkan Nasi Bungkus Bagi Warga Banjir Kaliawi

Forumzakat – Tim Lazdai dan Relawan Lazdai segera turun kelokasi untuk berbagi nasi bungkus dan air minum kepada para warga korban banjir Aliran sungai di Kaliawi pada Kamis, (13/2/2020). Menurut tim relawan LAZDAI, Amin, daerah tersebut memang rawan terkena banjir. “Daerah ini merupakan langganan banjir, apalagi kalau hujannya 2 jam lebih dengan intensitas deras maka …

LAZDAI Lampung Salurkan Nasi Bungkus Bagi Warga Banjir Kaliawi Selengkapnya »

Penerima Bea Siswa DQ Sukses Setorkan Hafalan 30 Juz

Forumzakat – Anak binaan Dompet Alquran Indonesia (DQ), Fadila Ribbiyun Binti Sulthon Nur Rohman, Abdul Kadir Kamis Bin Usman Kamis, dan Rijal Mujahidin Sabililhaq Bin Budi Haryono, ketiganya berhasil menyetorkan hafalan 30 Juz. Mereka menyetorkan hafalan 30 Juznya di Masjid Imam Syafi’i Sarirogo Sidoarjo. “Saya bahagia hasil perjuangan saya berbuah manis dengan setoran terakhir ini. …

Penerima Bea Siswa DQ Sukses Setorkan Hafalan 30 Juz Selengkapnya »

Bantu Korban Longsor Kuningan, MAI Foundation Luncurkan Program Air Bersih

Forumzakat – Mandiri Amal Insani (MAI) Foundation meresmikan program Air bersih untuk 80 KK warga desa yang mengungsi di Hunian Sementara (Huntara) di Desa Pinara kec. Ciniru. Program ini merupakan kerjasama MAI bersama Human Initiative sebagai Fasilitator, pemerintah Desa Pinara serta warga dan aparatur kampung Huntara yang bertujuan untuk membantu warga yang sudah 2 tahun …

Bantu Korban Longsor Kuningan, MAI Foundation Luncurkan Program Air Bersih Selengkapnya »

Adakan Pelatihan Amil, Ketua FOZWIL Lampung : Inilah Gerbang Peningkatan Kapasitas Amil

Forumzakat – Bersama Sekolah Amil Indonesia, FOZWil Lampung menggelar Pelatihan Sertifikasi Amil Dasar (PSAD). Kegiatan yang dilaksanakan di Alvia Hostel, pada hari Rabu dan Kamis (12 -13/2/2020) ini menghadirkan Ketua Umum Forum Zakat – Bambang Suherman, General Manager DLM Dompet Dhuafa – Juperta Panji Utama, dan Dosen PAI Institut Teknologi Sumatera (ITERA) – Muhammad Khumaidi, …

Adakan Pelatihan Amil, Ketua FOZWIL Lampung : Inilah Gerbang Peningkatan Kapasitas Amil Selengkapnya »

Baitulmal Tazkia dan Asyki Salurkan Satu Juta Ta’awun Card

Forumzakat – Baitulmal Tazkia dan Asuransi Syariah Keluarga  Indonesia (ASyKI) menyalurkan 289  ta’awun card (kartu tolong menolong-red) kepada para mustahik (penerima zakat) dan dhuafa di Desa Banyuasih, Kecamatan Cigudeg. Ta’awun card ini diberikan kepada para mustahik dan dhuafa untuk melindungi resiko yang dapat terjadi meliputi sakit, kecelakaaan dan meninggal dunia. Bertempat di Pondok Pesantren Qoryah …

Baitulmal Tazkia dan Asyki Salurkan Satu Juta Ta’awun Card Selengkapnya »

DQ Launching Wisata Berkah Di Wisata Qoem-Qoem Padusan Pacet, Mojokerto

Forumzakat – Dompet Al Qu’ran Indonesia (DQ) meluncurkan Wisata Berkah di objek wisata pemandian air panas Qoem-Qoem Padusan Pacet, Mojokerto pada Sabtu (8/2/2020). Launching wisata berkah ini terlaksana berkat adanya sinergi antara pimpinan DQ dan pengelola objek wisata pemandian air panas Qoem-Qoem Padusan. Bentuk sinergi itu, menurut Direktur DQ, Agung Heru Setiawan, adalah adanya komitmen …

DQ Launching Wisata Berkah Di Wisata Qoem-Qoem Padusan Pacet, Mojokerto Selengkapnya »

Bersama Sakinah Supermarket, BMH Bantu Pembangunan Mushola Pinggiran Kota

Forumzakat – Program dakwah Baitul Maal Hidayatullah (BMH) tidak selalu bernuansa dai, tetapi juga pengembangan fasilitas keagamaan, di antaranya melalui pembangunan rumah ibadah, baik masjid maupun musholla. “Alhamdulillah program dakwah untuk pemberdayaan masyarakat berupa pembangunan musholla terus berjalan dengan baik. Kali ini sinergi bersama Sakinah Supermarket membantu pembangunan Musholla Al- Muhajirin Keputih Makam No.26, Kelurahan …

Bersama Sakinah Supermarket, BMH Bantu Pembangunan Mushola Pinggiran Kota Selengkapnya »

BAZNAS Bazis DKI Salurkan Dana ZIS Pada Guru NGaji dan Marbut Masjid

Forumzakat – Baznas Bazis DKI Jakarta kembali menyalurkan bantuan kepada 489 mustahik di Kecamatan Cengkareng, Jakarta Barat. Ratusan penerima bantuan ini terdiri dari guru honorer, guru ngaji, marbut, guru TPA, anak yatim piatu dan duafa. Asisten Administrasi dan Kesejahteraan Rakyat (Askesra) Jakarta Barat, Amien Haji mengatakan, dana Zakat, Infaq dan Shadaqah (ZIS) tahun 2019 yang …

BAZNAS Bazis DKI Salurkan Dana ZIS Pada Guru NGaji dan Marbut Masjid Selengkapnya »

Semangat Kolaborasi LAZ DPU, PT Ansaf Inti Resources dan BAZNAS Bangun Fasilitas Air Bersih

Forumzakat – Semangat kolaborasi juga dilakukan oleh LAZ Dana Peduli Umat Kaltim, anggota Forum Zakat yang telah bergabung sejak 2007, lalu. Kali ini menggandeng PT Ansaf Inti Resources dan BAZNAS, LAZ DPU membangun Water Treatment Plant (WTP) atau instalasi pengelolaan air di Desa Purwajaya Kec. Kutai Kartanegara. Direktur LAZ DPU Kaltim, Adi Wijaya, menyampaikan rasa …

Semangat Kolaborasi LAZ DPU, PT Ansaf Inti Resources dan BAZNAS Bangun Fasilitas Air Bersih Selengkapnya »

Gandeng Puluhan LAZ, Dompet Dhuafa Kembali Gelar FGD Tuntaskan TBC

Forumzakat – LKC Dompet Dhuafa kembali menggelar Focus Group Discussion (FGD) yang terkait dengan pengentasan penyakit Tubercolosis (TBC). FGD dilakukan dengan melibatkan 16 LAZ yang merupakan anggota Forum Zakat, dan digelar di Kantor Pusat Forum Zakat, pada Rabu (12/2/2020). Untuk diketahui, penyakit menular yang disebabkan bakteri ini dapat dengan mudah menyebar melalui percikan dari dahak …

Gandeng Puluhan LAZ, Dompet Dhuafa Kembali Gelar FGD Tuntaskan TBC Selengkapnya »